Blog ini berisi tulisan-tulisan ringan Sultan Abdul Khair. Jika anda berkenan mengutip sebagian atau keseluruhan dari salah satu atau beberapa tulisan di blog ini, mohon untuk mencantumkan sumbernya. Ikuti Blog ini bila diperlukan. Terima Kasih atas kunjungan anda...!

Sabtu, 03 November 2012

FANATISME = PEMBODOHAN

My Friends...!
Fanatisme dan sikap meniru-niru seakan sudah menjadi trend yang membudaya dikalangan Muda-mudi Indonesia saat ini...
"Demam Korea" misalnya... Mulai dari gaya rambut dan berpakaian sampai dengan cara bersikap dan berpikirpun serba ditiru. Semua seakan tersihir oleh mereka...
Sebenarnya tidak ada yang salah dengan semua itu, karna setiap orang punya hak serta kebebasan berekspresi...


Tapi taukah anda???

Kesulitan terbesar dalam hidup ini sebenarnya bukan saat kita mencoba menjadi pribadi orang lain. Namun saat kita berusaha keras untuk menjadi diri sendiri, maka itulah masa yang teramat sulit...

Ketika kita mampu menggapai level tersebut, yaitu menjadi pribadi kita yang utuh. Maka jangan pernah takut atau marah ketika ada orang lain yang meniru-niru gaya atau perilaku kita.

Why???

Karna sikap Meniru-niru adalah ungkapan kekaguman paling tulus dari seseorang yang sebenarnya sangat menggemari dan mengagumi kita.
So my friends, berhentilah menjadi peniru hal-hal yang tak penting, tapi mulailah jadi pribadi SUPER yang pantas dan patut untuk ditiru.

by: Sultan Abdul Khair

0 komentar:

Posting Komentar